POSTS SLIDER

I'm writing about...

Hal Penting Yang Terlupakan Menjelang Proses Persalinan

Halo temans,membicarakan proses persalinan selalu membuat hati berdebar-debar dan mata berbinar-binar. Hal ini diyakini karena masa kehamilan selama 9 bulan lamanya yang disertai dengan keluhan dan macam-macam reaksi yang terjadi selama kehamilan membuat proses persalinan merupakan hal paling dinanti. Menanti pr…

Merayakan Moment Special Dengan Berbagi Makanan

Halo temans, apa saja sih yang biasa temans lakukan jika sedang merayakan moment penting dalam hidup? mungkin jawabannya bisa dengan liburan bareng keluarga, belanja atau mungkin traktir orang terdekat sebagai wujud rasa syukur berbagi bahagia. Jika saya sendiri merayakan moment special biasanya identik dengan &…

Berbagi Ceria Bersama Yayasan Onkologi Anak Indonesia

Temans, pernah mendengar YOAI?yups singkatan dari Yayasan Onkologi Anak Indonesia . Sedikit mengulas tentang yayasan ini, dulunya berdiri dilatar belakangi oleh beberapa orangtua sebagai ungkapan rasa syukur karena salah satu putra/putrinya yang menderita kanker berhasil sembuh. Yayasan ini menekankan jika anak-…

Pengalaman Melahirkan Cesar di RS Cahya Kawaluyan

Pengalaman Melahirkan Cesar di RS Cahya Kawaluyan , Halo temans, apakabar semuanya? alhamdulilah sudah masuk bulan mei lagi yah dan tak terasa juga mau masuk bulan suci Ramadhan semoga kita senantiasa sehat selalu aamiin. Hari ini tepat sebulan lalu saya melahirkan anak kedua saya, alhamdulilah kondisi saya saat…

Perlindungan Masa Kini Demi Persiapan Masa Depan

Hari itu saya bertemu dengan seseorang yang telah lama tidak bertemu sebut saja Ibu X. Ibu X bercerita sepeninggal suaminya yang meninggal karena kanker ia harus bekerja keras untuk menghidupi ketiga anaknya. Selama suaminya sakit semua barang berharga terjual bahkan suaminya tidak memiliki jaminan kesehatan ata…

Kembali Hidup Normal Pasca Melahirkan

Pasca melahirkan anak kedua ini, saya merasa sangat useless terlebih proses melahirkan secara sesar membuat kondisi saya tidak bisa aktif padahal saya ini gatel banget kalau melihat barang yang ga berada ditempat seharusnya bertebaran di setiap sudut rumah. Kondisi yang mengharuskan banyak istirahat juga bikin s…

Beberapa Hal Yang Saya Temui Ketika Naik Angkot

Halo temans, siapa yang suka naik angkot?saya rasa semua pernah yah jadi angkoters. Naik angkot sendiri sudah saya lakukan sejak SD kelas 5 kalau tak salah ingat hehehe.  Bagi saya naik angkot itu seperti uji nyali, kalau tayangan uji nyali apesnya ketemu setan! kalau naik angkot gimana?banyak yang bisa saya temui l…